Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017
Gambar
Apa yang dimaksud dengan  Quality Software ? Definisi oleh IEEE 1.      Tingkat dimana sistem, komponen, atau proses memenuhi persyaratan yang ditentukan. 2.      Tingkat dimana suatu sistem, komponen, atau proses memenuhi kebutuhan atau harapan pelanggan atau pengguna. Definisi oleh ISTQB Totalitas fungsionalitas dan fitur produk perangkat lunak yang sesuai dengan kemampuannya untuk memenuhi kebutuhan implisit maupun explisit. ISO 9126 oleh International Organization for Standardization (ISO) dan International Electrotechnical Commission (IEC) 1.      Functionality  (Fungsionalitas). Kemampuan perangkat lunak untuk menyediakan fungsi sesuai kebutuhan pengguna, ketika digunakan dalam kondisi tertentu. 2.      Reliability  (Kehandalan). Kemampuan perangkat lunak untuk mempertahankan tingkat kinerja tertentu, ketika digunakan dalam kondisi   tertentu. 3.      Usability  (Kebergunaan). Kemampuan perangkat lunak untuk dipahami, dipelajari, dig